PELAKSANAAN EKSEKUSI RILL OLEH PENGADILAN NEGERI KALABAHI
Jumat, 26 Mei 2023 – Panitera Pengadilan Negeri Kalabahi beserta Tim telah melaksanakan eksekusi Rill berupa pengosongan objek perkara atas perintah Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi berdasarkan putusan Nomor 20/Pdt. G/2018/PN Klb Jo. 87/PDT/2019/PT KPG Jo. 907 K/Pdt/2020 yang terletak di Lipa, RT015, RW005, Kelurahan Kalabahi Tengah, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor antara Lazarus Fanlehi (Pemohon Eksekusi) melawan Apolos Atalani, Dk (Para Termohon Eksekusi).
Bahwa pelaksanaan eksekusi tersebut telah dilaksanakan dan berjalan dengan lancar dan sukses. (RF)
PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN DAN PELANTIKAN PANITERA PENGGANTI PADA PENGADILAN NEGERI KALABAHI Selanjutnya
KETUA KAMAR PERDATA MA: HUKUM EKONOMI SANGAT DINAMIS Sebelumnya