Kamis, 03 Juli 2025

MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA
PENGADILAN NEGERI KALABAHI
Jalan Jendral Sudirman No.20, Kabupaten Alor - Nusa Tenggara Timur
Telp. 0386 21097| Fax. 0386 21006 | Email. pnkalabahi@gmail.com
» Kategori untuk : Berita Pengadilan
Arsip : Berita Pengadilan
PENGADILAN NEGERI KALABAHI IKUTI RAPAT PANITIA PELAKSANA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KE-78 KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA TINGKAT KABUPATEN ALOR TAHUN 2023

Rabu, 26 Juli 2023 – Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi yang diwakili oleh Sekretaris Pengadilan Nageri Kalabahi Bapak Novianus Mario Gelu, S.Kom. mengikuti Rapat Panitia Pelaksana Peringatan Hari Ulang Tahun ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia Tingkat Kabupaten Alor Tahun 2023.

Bazaar UMKM BRI Lian

Sabtu, 23 Juli 2023 bertempat di Lapangan Mini Kalabahi, Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi yang diwakilkan oleh Bapak Helton B.K. Wadu, S.H. , Panitera Muda Perdata Pengadilan Negeri Kalabahi berkenan menghadiri undangan dengan agenda acara Bazaar UMKM BRI Lian”

Pembukaan Musorkab VI Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Alor

Jumat, 22 Juli 2023 bertempat di Aula Gereja Pola, Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi yang diwakilkan oleh Bapak Alirintus Nomleni, jurusita Pengganti Pengadilan Negeri Kalabahi berkenan menghadiri undangan dengan agenda acara Pembukaan Musorkab VI Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Alor dengan tema “Penguatan Kelembagaan KONI dan Cabang Olah Raga Kita Tingkatkan Prestasi Olahraga di Kabupaten […]

KETUA PENGADILAN NEGERI KALABAHI HADIRI PEMBUKAAN MUSORKAB VI KOMITE OLAHRAGA NASIONAL INDONESIA (KONI) KABUPATEN ALOR

Sabtu, 22 Juli 2023 – Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi yang diwakili oleh Bapak Alirintus Nomleni menghadiri Pembukaan Musorkab VI Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Alor. Kegiatan yang berlangsung di Aula Hotel Nusa Kenari Kalabahi berjalan dengan lancar dan sukses.

PELAKSANAAN PENYERAHAN BANTUAN DANA BEASISWA DHARMAYUKTI KARINI CABANG KALABAHI TAHUN 2023

Jum’at, 21 Juli 2023 – Dharmayukti Karini Cabang Kalabahi melaksanakan penyerahan Bantuan Dana Beasiswa (BDBS) tahun 2023. Penyerahan Bantuan Dana Beasiswa (BDBS) merupakan bukti kepedulian terhadap pendidikan bagi putra-putri pegawai dan honorer (PPNPN) di lingkungan Pengadilan Negeri dan Pengadilan Agama Kalabahi. Dharmayukti Karini Cabang Kalabahi memberikan Bantuan Dana Beasiswa (BDBS) kepada Β 10 orang penerima. Penerima […]

PENANDATANGANAN MOU ATAU PERJANJIAN KERJASAMA ANTARA KEJAKSAAN NEGERI ALOR, PENGADILAN NEGERI KALABAHI DAN LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS II B KALABAHI TENTANG PENGGUNAAN APLIKASI SISTEM INFORMASI EKSEKUSI PUTUSAN PIDANA (SI-TUNA)

Selasa, 18 Juli 2023 – Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi menandatangani MoU atau Perjanjian Kerjasama Antara Kejaksaan Negeri Alor, Pengadilan Negeri Kalabahi dan Lembaga Pemasyarakatan Kelas II B Kalabahi Tentang Penggunaan Aplikasi Sistem Informasi Eksekusi Putusan Pidana (SI-TUNA). Kegiatan yang berlangsung di Kantor Kejaksaan Negeri Alor diharapkan dapat meningkatkan kwalitas pelayanan pada masyarakat dan mempererat sinergi […]

KETUA PENGADILAN NEGERI KALABAHI IKUTI PENYERAHAN CALON ANGGOTA PASKIBRAKA KEPADA TIM PELATIH DARI TNI ANGKATAN DARAT (KODIM 1622 ALOR)

Selasa, 18 Juli 2023 – Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi yang diwakili oleh Bapak Yon Mahari, S.H. mengikuti Penyerahan Calon Anggota Paskibraka Kepada Tim Pelatih dari TNI Angkatan Darat (Kodim 1622 Alor) untuk mengikuti pendidikan dan pelatihan dalam Upacara Pembukaan Gladi Sentra.

Hal. : 32 dari 43 1 ... 30 31 32 33 34 ... 43
Pencarian . . .
  • INFORMASI

  • Video Profile PN Kalabahi

  • Video Gugatan Sederhana

  • Video E-Court

  • Video E-Litigasi

  • Statistik Pengunjung