Kamis, 6 Juni 2025, Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi yang di Wakilkan oleh Bapak Novianus Mario Gelu, S.Kom Selaku Sekretaris Pengadilan Negeri Kalabahi serta segenap unsur Forkompimda – Kabupaten Alor menghadiri Pelepasan Wakil Gubernur ke Kupang di Bandara Mali.