Senin, 06 Januari 2025 Pengadilan Negeri Kalabahi telah melaksanakan Ikrar, Penanda Tanganan Pakta Integritas, dan Perjanjian Kerja Tahunan yang dilakukan di kantor Pengadilan Negeri Kalabahi. Kegiatan ini dipimpin oleh YM. Bpk.Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi , diikuti oleh YM. Bpk.Wakil Ketua Pengadilan Negeri Kalabahi, YM. Hakim – Hakim, pejabat struktural dan pejabat fungsional, staff, dan PPNPN Pengadilan Negeri Kalabahi.